RING JERO SOANG-SOANG PILAH TALER OLAH SAMPAH

From BASAbaliWiki
05AB2145-806E-4F3E-8D86-39B8E9FD6811.jpeg
0
Vote
Name of environmental initiative
RING JERO SOANG-SOANG PILAH TALER OLAH SAMPAH
Related place
Related book
-
Related children book
-
Related lontar
-
Related folktale
-
Related holiday or ceremony
-
Institute / Organization / Community
STKIP Agama Hindu Amlapura
Social Media
I Ketut Suerdana (Facebook)
Kategori
Umum
Competition
Ngolah Luu

Jury comments

Pemanfaatan plastik bekas sebagai media tanam itu baik sekali. Serta pemanfaatan sampah organik menjadi eco enzim. Apabila ini ditekuni terus menerus, maka mendukung perputaran ekonomi rumah tangga. Dwi Jayanthi - PlastikDetox Pembuatan media pembelajaran pengelolaan sampah berbasis video harus tepat dan konsistensi dengan topik/konten yang ingin diwujudkan, sehingga pesan yang disampaikan dapat diimplementasikan. Peserta harus meningkatkan kemampuan teknis untuk menyusun konten/topik, kuasi topik presentasi yang akan disampaikan supaya dapat bermakna bagi audiens, juga pelajari semua data/informasi yang terkait dengan topik presentasi tersebut. Dwi Arbani - Perwakilan Dinas Lingkungan Hidup dan Kehutanan Kota Denpasar.


Devi Mariandani

40 months ago
Votes 0++
Inisiatif yang baik, jika setiap rumah tangga Melakukan hal yang sama pasti sampah akan dapat berkurang serta dapat kembali bermanfaat

Iluh Widya

40 months ago
Votes 0++
Teruslah berinovasi dan berkreasi pilah dan olah sampah dari rumah menjadi salah satu solusi masalah sampah

I Gede Anggayana

40 months ago
Votes 0++
Sangat kreatif dan inovatif, limbah buah bisa di jadikan pupuk yang berguna bagi tumbuhan. Dari tumbuhan kembali ke tumbuhan. Patut di coba

Kadek Pasek

40 months ago
Votes 0++
Sebagian besar sampah berasal dari limbah rumah tangga, apabila setiap rumah tangga mampu memilah dan mengolah sampah dengan baik di rumah masing-masing pasti sampah akan semakin berkurang

Gus Catra

40 months ago
Votes 0++
sangat luarbiasa bila ekoezim bisa dijadikan nutrisi untuk membantu pertumbuhan tanaman hidroponik sehingga limbah rumah tangga dapat diolah dan tidak ad yang terbuang

Nyoman suartini

40 months ago
Votes 0++

Ini sangat membantu dalam pengurangan sampah pelasti di lingkungan masyarakat.

Kedepannya di harapkan lebih banyak anak muda yang memiliki kreativitas dalam mengurangi sampah.

Ni Putu Eka Yanti Putri

40 months ago
Votes 0++
sangat menginspirasi masyarakat untuk hidup lebih bersih dan dapat mengolah sampah dengan baik agar tidak terjadi banjir menumbuhkan sikap peduli lingkungan dan tata krama.

I Ketut Yoga Pramuditya

40 months ago
Votes 0++
Sangat mengispirasi dan mengedukasi masyarakat untuk mencintai lingkungan

Ni Wayan Nopri Ayuningsih

40 months ago
Votes 0++
niki becik untuk menginsfirasi masyarakat untuk mengolah sampah rumah tangga yang sudah tidak di pakai 🙏💪

Windhukn

40 months ago
Votes 0++
Wah menarik sekali niki, eco enzim mantapp
Add your comment
BASAbaliWiki welcomes all comments. If you do not want to be anonymous, register or log in. It is free.

Additional Photos

Description


Why does the innovation or project matter?


How do you or your team know that the innovation or project is working (or making a positive contribution)?


What has contributed to the innovation or project working?


What else would help the innovation or project be more successful?


Is the innovation or project self-sustaining? If not, what needs to be done for that to happen?


What Balinese value does this initiative invoke?


People/groups to contact

I Ketut Suardana

I Kadek Pasek

Ni Komang Sandiasih