Ni Made Budi Utami
From BASAbaliWiki
Ni Made Budi Utami lahir pada 19 Mei 1979 di Denpasar, Bali. Ia menyelesaikan pendidikan sarjananya di jurusan Teknologi Pangan, Universitas Udayana. Dia memiliki beberapa pengalaman menjaid editor dan di bidang dan jurnalisme. Dia pernah menjadi redaktur junior di Majalah SALAM terbitan VECO Indonesia tahun 2005 2006, sebagai redaktur Majalah SALAM terbitan VECO Indonesia 2007 2009 , redaktur Majalah PETANI terbitan Aliansi Organik Indonesia 2010 , tim redaksi Pedoman Fasilitasi Analisis Fungsi Inti MAP Timor Leste GIZ 2011 dan menjadi jurnalis lepas 2011-2012 . Sejak tahun 2019 bergabung dengan BASAbali Wiki sebagai Direktur Administrasi dan Keuangan. Beliau pernah mengikuti Pelatihan Investigative Reporting yang diadakan oleh Yayasan Pantau dan sebagai partisipasi dalam Pelatihan The Climate Change Action yang diadakan oleh The Climate Project Indonesia dan Yayasan Pembangunan Berkelanjutan pada tahun 2010.
Enable comment auto-refresher